Buku Ajar Patologi Klinik Veteriner

· · ·
· Airlangga University Press
5,0
12 avaliações
E-book
109
Páginas
As notas e avaliações não são verificadas Saiba mais

Sobre este e-book

 Buku Ajar Patologi Klinik Veteriner disusun untuk mempelajari lebih saksama mengenai kelainan Hematologi, dan Kimia Klinik. Dalam buku ini membahas topik Kelainan Hematologi Veteriner yang meliputi pemeriksaan hematopoiesis, keganasan hematologi, elemen darah hewan termasuk hewan eksotik maupun aquatik dan faktor-faktor koagulasinya serta mencakup penetapan kualitatif maupun kuantitatif terhadap imunitas humeral dan seluler serta imunokimia, Topik kimia Klinik meliputi gangguan keseimbangan cairan, elektrolik, asam-basa dan gangguan fungsi hati, enzim dan ginjal.

Buku ajar Patologi Klinik Veteriner khususnya disusun sebagai panduan para mahasiswa semester VII Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga dalam mempelajari, menganalisis kelainan hematologi dan kimia klinik melalui pemeriksaan laboratorium. Informasi laboratorium yang diperoleh dapat digunakan. untuk membantu diagnosis penyakit.

Materi yang diuraikan dalam buku ajar Patologi Klinik Veteriner ini masih banyak kekurangan dan masih jauh dari sempurna, dalam buku ajar ini mencakup lebih banyak informasi dibandingkan dengan yang diharapkan oleh sebagian besar mahasiswa Kedokteran Hewan sesuai dengan perkembangan pengetahuan dan kurikulum pendidikan S1. Untuk mempelajari lebih seksama mengenai Kelainan Hematologi dan Kimia Klinik pada hewan, para mahasiswa diharapkan mempelajari lebih jauh dari text book, referensi lewat down-load/akses internet dan mengerjakan tugas yang disarankan pada setiap topik mata kuliah dalam buku ajar ini.

Classificações e resenhas

5,0
12 avaliações

Avaliar este e-book

Diga o que você achou

Informações de leitura

Smartphones e tablets
Instale o app Google Play Livros para Android e iPad/iPhone. Ele sincroniza automaticamente com sua conta e permite ler on-line ou off-line, o que você preferir.
Laptops e computadores
Você pode ouvir audiolivros comprados no Google Play usando o navegador da Web do seu computador.
eReaders e outros dispositivos
Para ler em dispositivos de e-ink como os e-readers Kobo, é necessário fazer o download e transferir um arquivo para o aparelho. Siga as instruções detalhadas da Central de Ajuda se quiser transferir arquivos para os e-readers compatíveis.