KUHANCURKAN PESTA REUNI SUAMIKU

· MDP
5,0
5 recensioner
E-bok
867
Sidor
Betyg och recensioner verifieras inte  Läs mer

Om den här e-boken

BAB 1

[Tam, ini suamimu bukan?] kirim Netta--sahabatku disertai sebuah foto.

Alangkah terkejutnya aku, ketika melihat di foto itu Mas Adam tengah berdansa mesra dengan seorang wanita. Eh, tunggu, wanita itu seperti kukenal.

[Di mana ini, Net?] balasku kemudian.

[Di kafe Bunga. Kebetulan aku ada meeting. Dan suami kamu ada di acara reuni SMA gitu. Aku lihat dari tulisan di panggung.]

Reuni? Aku memang melihat ada undangan reuni di dashboard mobilnya. Ketika ditanyakan, Mas Adam bilang, ia tidak akan datang ke reunian itu. Dan entah apa alasannya, karena ketika aku bertanya lagi, lelaki itu diam. Tapi, kenapa sekarang kenyataannya berbeda?

[Kamu kenal wanita itu siapa?] Netta kembali mengirimkan sebuah foto dengan posisi wanita yang berdansa dengan Mas Asam terlihat sangat jelas. Dia Silvy, mantan tunangan Mas Adam.

Sontak hatiku berdenyut perih. Apakah benih-benih cinta yang dulu pernah ada, akan bersemi kembali di acara reuni itu?

[ P ]

[Tamara, kamu baik-baik saja?]

Aku kembali dari lamunan mendengar suara dering notifikasi pesan whatsapp masuk. Jari menari di atas keyboard untuk mengetikkan pesan balasan.

[Yah, aku baik-baik aja kok. Tolong share location kamu ke aku ya, Net]

[Okey]

Tring.


Betyg och recensioner

5,0
5 recensioner

Betygsätt e-boken

Berätta vad du tycker.

Läsinformation

Smartphones och surfplattor
Installera appen Google Play Böcker för Android och iPad/iPhone. Appen synkroniseras automatiskt med ditt konto så att du kan läsa online eller offline var du än befinner dig.
Laptops och stationära datorer
Du kan lyssna på ljudböcker som du har köpt på Google Play via webbläsaren på datorn.
Läsplattor och andra enheter
Om du vill läsa boken på enheter med e-bläck, till exempel Kobo-läsplattor, måste du ladda ned en fil och överföra den till enheten. Följ anvisningarna i hjälpcentret om du vill överföra filerna till en kompatibel läsplatta.