Kemuning Jeddah: Volume 1

· KustantoArt Media
5.0
2 reviews
eBook
327
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn more

About this eBook

Ibrahim pergi meninggalkan keluarganya, bertugas menjadi relawan kemanusiaan di Timur Tengah. Dalam perjalanan, Ibrahim bertemu dengan seorang wanita yang membuatnya tertahan selama tigabelas tahun di Jeddah.

Di bukit Kemuning, keluarganya senantiasa menunggu dan berharap Ibrahim pulang. Saat itupun tiba. Namun wanita yang dijumpainya di Jeddah menyusul Ibrahim. Terjadilah pergulatan batin yang membuatnya harus menentukan pilihan.

Ratings and reviews

5.0
2 reviews

About the author

Endri Kustanto adalah pelukis dan penulis Novel. Kemuning Jeddah adalah Novel pertamanya yang terbit di Penerbit Erlangga. Saat ini sudah terbit lanjutan dari seri pertama dari Kemuning Jeddah (Malam di gurun Gaza).

Endri Kustanto lahir di Sragen, 18 Oktober 1982. Seni didapatnya dengan otodidak.

Rate this eBook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Centre instructions to transfer the files to supported eReaders.