HANJELI ; Teknologi Budidaya dan Pascapanen Menunjang Diversifikasi Pangan

· · · ·
· Nas Media Pustaka
Ebook
94
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Ketahanan pangan memainkan peran penting dalam pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat, mendukung pertumbuhan ekonomi, dan menciptakan stabilitas sosial. Oleh karena itu, menjaga ketahanan pangan dalam negeri tidak hanya sebatas pada pencegahan kelaparan semata, tetapi juga tentang menciptakan pondasi yang kuat untuk perkembangan yang berkelanjutan dan kesejahteraan masyarakat. Posisi Indonesia dalam Indeks Ketahanan Pangan Global 2022 (Global Food Security Index 2020) berada pada posisi ranking 63 dari 113 negara yang di survey dengan nilai 60,2. Namun demikian nilai indeks ketahanan pangan Indonesia masih dibawah rata rata global yaitu 62,2 serta rata rata Asia yang nilainya mencapai 63,4. Negara tetangga yaitu Singapura, Malaysia serta Thailand berada di posisi yang lebih aman ketahanan pangannya. Hal ini mengindikasikan masih perlunya upaya keras dan serius untuk mencapai ketahanan pangan yang optimal (Hadyan 2021).

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.