Dengan buku ini, ladang keilmuan musik yang kering di Indonesia sekarang menjadi segar. Masyarakat pecinta musik tak terkecuali para musisi yang kekurangan sumber pengetahuan segera mendapatkan ilmu yang luas. Kita pun menjadi lebih rasional dan lebih mengerti tentang musik secara tepat, ilmiah, dan praktis.